Menu

Terlalu, Pengusaha Korsel Ini Kabur Bawa Uang Rp90 Miliar, 3 Ribu Karyawan Jadi Luntang-lantung

Siswandi 24 Jan 2019, 16:05
Ilustrasi
Ilustrasi

Setelah ia pergi, giliran karyawan tetap tidak menerima gaji. Pada bulan yang sama, pabrik garmen produsen merek Justice dan Kohl's itu berhenti operasi.
"Padahal SKB merupakan produsen terbesar di Asia untuk dua merek tersebut," kata Mirah.

Dikatakan, sejauh ini pihaknya telan mengadukan masalah itu ke berbagai pihak terkait. Mulai dari Disnaker Bekasi, hingga Kementerian Ketenagakerjaan hingga ke Presiden dan DPR RI. Namun hingga saat ini, respon yang diterima pihaknya tidak juga memuaskan. Gaji ribuan buruh masih belum jelas penyelesaiannya.

Hingga saat ini, lanjut Mirah, ribuan pekerja SKB masih mendirikan posko di lingkungan pabrik. Pekerja menjaga posko tersebut secara bergiliran. Tujuan untuk menjaga aset perusahaan yang masih tersisa. ***

R24/wan

Halaman: 12Lihat Semua