Menu

Akan Adakan Festival Riau Santri, PWNU Riau Siapkan Dua Agenda Untuk Pemecahan Rekor

M. Iqbal 23 Aug 2019, 06:19
Ketua PWNU Riau, Tengku Rusli Ahmad
Ketua PWNU Riau, Tengku Rusli Ahmad

"akenapa ini diundur karena saran dari ketum PBNU. Karena ini jakan sehat bersarung, alangkah baiknya kegiatan ini dilakukan bertepatan dengan hari santri tanggal 22 Oktober," katanya.

"Maka itu, khusus untuk jalan sehat bersarung diadakan pada tanggal 27 Oktober. Karenanya panjang, kita juga buat bermacam-macam perlombaan. Untuk jalan sehat bersarung ini hadiah utamanya 5 umrah," tuturnya.

zxc2

Sampai saat ini, sudah ada 2000 sarung yang diberikan oleh Dirkrimsus Polda Riau, Kombes Pol Gidion Arif Setyawan, dan persatuan pemulung masing-masing 1000 kain sarung.

Masih menurut Rusli, pihaknya pada saat iven jalan sehat bersarung mengharapkan kedatangan presiden ataupun wakil presiden yang datang. Tak hanya itu, Wakil Presiden Terpilih KH Maruf Amin akan hadir dalam acara.

"Dari kegiatan ini, kita membumikan jika NU selalu bahasanya adalah kiai sarung, maka itu NU lebih terkenal dengan Ahlussunnah Wal Jama'ah," demikian Rusli.

NU
Halaman: 12Lihat Semua