Menu

Harga Emas Antam Hari ini Turun Rp 12.000, ini Rincian Harganya

M. Iqbal 19 Mar 2020, 11:23
Ilustrasi/net
Ilustrasi/net

RIAU24.COM - Pada perdagangan Rabu, 18 Maret 2020, harga emas batangan milik PT Aneka Tambang Tbk (ANTM) sempat berada pada harga Rp 826.000/gram.

Dikutip dari situs Logam Mulia, hari ini, Kamis, 19 Maret 2020, harga emas tersebut turun Rp 12.000 atau dijual dengan harga Rp 814.000/gram.

Kemudian untuk harga buyback juga ikut turun hingga Rp 13.000 menjadi Rp 732.000/gram. Harga buyback ini adalah jika Anda menjual emas, Antam akan membelinya dengan harga tersebut.

Harga tersebut sudah termasuk PPh 22 yang telah diatur dalam PMK No 34/PMK.10/2017. Dimana setiap pembelian emas batangan dikenakan PPh sebesar 0,45% untuk pemegang NPWP dan 0,9% untuk non NPWP. Setiap pembelian emas batangan disertai dengan bukti potong PPh 22.

Berikut ini harga emas antam per hari ini:
Harga emas 0,5 gram: Rp 431.500

Sambungan berita: Harga emas 1 gram: Rp 814.000
Halaman: 12Lihat Semua