Menu

Bupati dan Sekda Lakukan Penyemprotan Disinfektan Bersama Satpol-PP Kuansing

Replizar 26 Mar 2020, 17:58
Untuk mencegah Covid-19 di Wilayah Kabupaten Kuantan Singingi, Provinsi Riau. Maka Bupati H. Mursini dan Sekda H. Dianto Mampanini bersama Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), melakukan penyemprotan desinfektan (foto/Zar)
Untuk mencegah Covid-19 di Wilayah Kabupaten Kuantan Singingi, Provinsi Riau. Maka Bupati H. Mursini dan Sekda H. Dianto Mampanini bersama Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), melakukan penyemprotan desinfektan (foto/Zar)

RIAU24.COM -  KUANSING- Untuk mencegah Covid-19 di Wilayah Kabupaten Kuantan Singingi, Provinsi Riau. Maka Bupati H. Mursini dan Sekda H. Dianto Mampanini bersama Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), melakukan penyemprotan disinfektan di tiga titik di kota Teluk Kuantan, pada Kamis (26/3).

zxc1


Bupati Kuansing Drs. H. Mursini, M.Si sangat menyambut baik kegiatan penyemprotan yang dilakukan oleh Satpol PP Kuansing dalam upaya pencegahan virus Covid 19 ini. Upaya ini, tentu saja memberi edukasi kepada masyarakat, akan pentingnya pencegahan terhadap penyebaran Virus Covid 19 ini.

Pada kesempatan tersebut, Bupati berpesan kepada seluruh Camat, agar turut memberikan instruksi kepada para Kepala Desa untuk turut menyampaikan kepada masyarakat, akan bahaya Covid 19 dan upaya pencegahan yang harus dilakukan.
Halaman: 12Lihat Semua