Menu

Gara-gara Ini, Natalius Pigai Nilai Citra Jokowi Sudah Jatuh Dimata Dunia Internasional

Ryan Edi Saputra 20 Apr 2020, 09:48
Natalius Pigai
Natalius Pigai

RIAU24.COM - JAKARTA - Natalius Pigai mengomentari sebuah berita  berjudul “Begini Kronologi Dua Teroris Tembak Polisi di Poso Versi Polri” yang diterbitkan kompas.com dilaman mesia sosial twitter, Minggu (19/4/2020) kemarin.

Pigai kemudian menyoroti hal tersebut sebagai sebuah kegagalan yang menjatuhkan Citra presiden Jokowi di mata dunia terkait penanganan terorisme. 

Karenanya, natalius pigai meminta kaum muslimin untuk menjaga kesucian Islam dari tindakan radikal yang bisa merongrong keutuhan Islam dari dalam.

Dengan adanya kejadian teraebit, menurutnya citra Presiden Joko Widodo (Jokowi) di dunia sudah jatuh terutama dalam menangani kasus di Poso

“Citra Jokowi sdh jatuh di dunia, tlg jaga kesucian Islam,” kicau mantan Komisioner Komnas HAM Natalius Pigai di akun Twitter-nya @NataliusPigai2.

Natalius Pigai berpendapat, kejadian di Poso  tidak terkait dengan teroris ataupun gerakan Islam radikal dan hanya merupakan tindak pidana yang lumrah terjadi di masa krisis seperti saat ini. ***

Halaman: Lihat Semua