Menu

Tidak Menggandeng Awak Media Soal Sosialisasi PSBB, Ketua JPM Bengkalis Minta Diskominfo Nyalakan Videotron

Dahari 19 May 2020, 14:17
Tidak Menggandeng Awak Media Soal Sosialisasi PSBB, Ketua JPM Bengkalis Minta Diskominfo Nyalakan Videotron (foto/Hari)
Tidak Menggandeng Awak Media Soal Sosialisasi PSBB, Ketua JPM Bengkalis Minta Diskominfo Nyalakan Videotron (foto/Hari)

RIAU24.COM - BENGKALIS- Agar lebih efektif dalam himbauan pemberlakuan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) di Kabupaten Bengkalis dari pemerintah.

Bahkan dalam hal tersebut, untuk sarana media publik juga masih sepi dengan sosialisasi PSBB yang dimaksud dalam Peraturan Bupati (Perbup) Nomor 39 Tahun 2020, tentang Pelaksanaan PSBB Penanganan Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) di Kabupaten Bengkalis.

zxc1


Menanggapi hal tersebut, Ketua Jaringan Pemantau Media (JPM) Kabupaten Bengkalis Indra Jaya menyampaikan dan berharap kepada, tim gugus tugas dalam penerapan PSBB ini bisa maksimal bekerja. Sedangkan, untuk loading sektor komunikasi dan informasi, hendaknya dilakukan terus menerus, sebagai bentuk sosialisasi dan penerapan Perbup Nomor 39 Tahun 2020 tentang PSBB.
Halaman: 12Lihat Semua