Menu

Ngeri, Ini Ancaman Jenderal Perang Terganas Amerika Jika Rusia Terbukti Suap Taliban

Siswandi 10 Jul 2020, 14:34
Pasukan AS di Afghanuatan. Foto: int
Pasukan AS di Afghanuatan. Foto: int

"Dan jika itu benar, kami akan mengambil tindakan," tegas Milley.

Sejauh ini, Presiden Amerika, Donald Trump, sudah menyetujui rencana penarikan sekitar 10.000 pasukan dari Afghanistan Juni 2020 lalu.

Akan tetapi, mantan Komandan Pasukan Amerika untuk Afghanistan, Jenderal John Nicholson, menganggap bahwa itu adalah keputusan yang salah.

Dalam kacamatanya, Nicholson menganggap bahwa pemulangan puluhan ribu tentara adalah celah bagi Rusia untuk melemahkan Amerika dan Pakta Atlantik Utara (NATO). ***

Halaman: 12Lihat Semua