Menu

Wajib Diketahui, Wajah Nabi Muhammad Tidak Boleh Digambar, Ini Dalilnya

Ryan Edi Saputra 2 Nov 2020, 09:21
Ilustrasi
Ilustrasi

RIAU24.COM - Wajah Nabi Muhammad tak boleh dilukis atau digambar menurut ijtima’ atau kesepakatan ulama. Ternyata ada sebabnya dan juga rujukan Hadist-nya.

Saat ini, umat Islam di seluruh dunia kembali terusik dengan ulah majalah Charlie Hebdo di Prancis yang memuat ulang karikatur Nabi Muhammad.

Ditambah lagi Presiden Prancis Emanuel Macron bersikeras mempertahankan karikatur tersebut dengan dalih kebebasan berpendapat.

Berikut penjelasan Direktur Rumah Fiqih Indonesia, Ustaz Ahmad Sarwat di salah satu diskusi daring di rumahfiqih.com, kenapa wajah Nabi Muhammad SAW tak boleh dilukis atau digambar.

Muhammad SAW diutus Allah SWT tidak hanya sebagai pembawa wahyu, tapi juga seluruh penampilan, gerak-geriknya akan menjadi sumber hukum dalam syariat Islam.

 

Sambungan berita:  
Halaman: 12Lihat Semua