Menu

Ruang Bawah Tanah Hamas Palestina Diserang, Militer Israel Balas Dendam

Riki Ariyanto 15 Nov 2020, 19:42
Ruang Bawah Tanah Hamas Palestina Diserang, Militer Israel Balas Dendam (foto/int)
Ruang Bawah Tanah Hamas Palestina Diserang, Militer Israel Balas Dendam (foto/int)

RIAU24.COM - Terjadi penyerangan pos-pos dan ruang bawah tanah Hamas pada Minggu pagi (15/11/2020). Serangan dilakukan pihak militer Israel, dikabarkan sebagai bentuk balasan serangan roket dari Jalur Gaza malam sebelumnya.

Dilansir dari Kompas, pihak Pasukan Pertahanan Israel (IDF) sebut dua roket ditembakkan ke Israel selatan dari Jalur Gaza pada Sabtu malam. Hingga saat ini tidak ada laporan kerusakan atau korban luka-luka.

zxc1


IDF berkicau di twitter, bahwa Israel menyerang infrastruktur bawah tanah Hamas serta pos-pos militer di Gaza. "IDF sedang melakukan penilaian situasional berkelanjutan dan tetap siap untuk beroperasi melawan aktivitas teror apa pun," sebut IDF.
Halaman: 12Lihat Semua