Menu

CPO di Malaysia Naik 0,44 Persen, Harga Sawit di Riau Ikut Naik

M. Iqbal 21 Jul 2021, 11:58
Kabid Pengolahan dan Pemasaran Dinas Perkebunan (Disbun) Riau, Defris Hatmaja
Kabid Pengolahan dan Pemasaran Dinas Perkebunan (Disbun) Riau, Defris Hatmaja

Disebutkannya lagi, harga CPO sedang dalam tren bullish. Dalam sepekan terakhir, harga naik 7,56% dan selama sebulan ke belakang kenaikannya mencapai 22,53%. Kenaikan harga terjadi di tengah kenaikan nilai ekspor CPO Indonesia per Mei, yang mencapai US$ 3 miliar.

"Bagi Indonesia, ekspor CPO menyumbang 18,5% komoditas ekspor. Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI) melaporkan kenaikan nilai ekspor tidak hanya dipicu lonjakan harga, melainkan juga kenaikan volume, sebesar 12%, menjadi 2,95 juta ton," tandasnya.

Halaman: 12Lihat Semua