Menu

Demi Tetap Jujur, Sutami Rela Menjadi Mentri Termiskin Sepanjang Sejarah Kementrian Indonesia : PLN Pernah Cabut Listrik Rumahnya

Fitrianto 7 Oct 2021, 11:17
Suara.com
Suara.com

RIAU24.COM -  Beredar sebuah postingan di sosial media yang mengangkat sebuah kisah tentang seorang mentri yang jujur hingga rela hidup dalam keadaan miskin. Sehingga dengan itu, dirinya disebut dengan mentri termiskin sepanjang sejarah kementrian Indoneisa

Nama asli-Nya Ir. Sutami adalah Menteri Pekerjaan Umum yang menjabat selama 4x sejak tahun 1965 - 1978. Dia mengabdi pada Kabinet Dwikora l Era Presiden Soekarno diapun masih di pakai Pemerintahan kalah di bawa Pimpinan Presiden Soeharto di Kabinet.

Pembangunan II Sutami selama menjadi Mentri, memimpin berbagai mega proyek, meski demikian Pria kelahiran Surakarta, Jawa Tengah 19 Oktober 1928 tidak lantas memanfaatkan untuk korupsi dan memperkaya diri.

Dibawah pengawasannya, proyek raksasa seperti:

1. Gedung DPR,

2. Jembatan Semanggi

Sambungan berita: 3. Waduk Jatiluhur
Halaman: 12Lihat Semua