Menu

Tahukah Anda, Ini Satu-Satunya Desa di Brasil yang Hanya Dihuni Wanita-wanita Cantik

Devi 8 Feb 2022, 11:02
Foto : Internet
Foto : Internet

Meski demikian, beberapa penduduk wanita di desa Noiva do Cordeiro telah menikah dan memiliki keluarga. Hanya saja, ada aturan khusus untuk para kaum laki-laki yang mengharuskan mereka bekerja di luar kota dan hanya boleh berkunjung atau pulang saat akhir pekan. Praktis, para wanita tersebut mendominasi seluruh sendi kehidupan di desa.

Mayoritas bekerja di ladang perkebunan sayur

Bertani adalah profesi mayoritas yang ditekuni kaum wanita di desa Noiva do Cordeiro. Di ladang-ladang yang terhampar luas itulah, mereka bercocok tanam sayur mayur hingga buah-buahan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Kegiatan tersebut dilakukan bukan untuk berkompetisi satu dengan lainnya, melainkan untuk kepentingan bersama-sama.

Keinginan para wanita lajang untuk merasakan hidup berumah tangga

Halaman: 123Lihat Semua