Menu

Makin Panjang Makin Asik, Durasi TikTok Menjadi 10 Menit

Fitrianto 14 Mar 2022, 13:12
Wallpaper Cave
Wallpaper Cave

RIAU24.COM -  Pada awal TikTok meluncur, platform asal China tersebut hanya bisa mengunggah video dengan durasi maksimal 1 menit. Kini, ia bertransformasi mengikuti persaingan pasar yang semakin ketat dalam dunia hiburan.

Bahkan, perusahaan yang dimiliki oleh ByteDance tersebut berani melakukan counter terhadap tindakan YouTube yang merilis YouTube Shorts.

"Youtube masih di depan Tiktok dalam hal waktu yang dihabiskan, tetapi tidak kebal terhadap 'efek Tiktok'," kata analis Insider Intelligence Jasmine Enberg.

Postingan di sosial media Instgram yang menjelaskan mengnenai durasi baru TikTok ini dibagikan melalui akun sosial media Instagram milik @teknologi_id . Setidaknya postingan tersebut telah mendapatkan sebanyak kurang lebih Seribu tanda suka

Halaman: Lihat Semua