Menu

Begini Harapan Rasidah Usai Serahkan Sertifikat IDL Bagi Orang Tua dan Balita Di Koto Gasib

Lina 13 Apr 2022, 23:43
Saat penyerahan sertifikat IDL
Saat penyerahan sertifikat IDL

Cakupan imunisasi pada anak, baik pada program imunisasi nasional maupun yang dilakukan oleh fasilitas kesehatan lainnya, pada umumnya menurun.  

Penurunan cakupan imunisasi diakibatkan adanya pandemi COVID-19 yang membuat orang tua takut mengimunisasi anaknya.

Selain itu masih tingginya masyarakat yang tidak percaya terhadap program imunisasi untuk balita. 

"Jadi dengan adanya sertifikat ini, kami berharap animo masyarakat semakin meningkat untuk membawa anaknya ke posyandu dan untuk melengkapi imunisasi dasarnya," sebut Dian. 

Sertifikat ini lanjut dia, akan berguna nantinya untuk anak-anak masuk sekolah. Kemudian, peluncuran sertifikat IDL tersebut adalah program dari Dinas Kesehatan Kabupaten Siak. 

Ia berharap setiap kader posyandu diwilayahnya melakukan penyuluhan-penyuluhan kepada masyarakat agar anak-anak balitanya diberikan imunisasi dasar lengkap.(Lin

Halaman: 12Lihat Semua