Menu

Penumpang Tanpa Tiket Penyebrangan Bakal Diusir Dari Pelabuhan

Fitrianto 6 May 2022, 19:58
ANTARA News
ANTARA News

PT ASDP Indonesia Ferry juga menyatakan tidak menjual tiket keberangkatan kapal di pelabuhan atau go show, melainkan seluruh transaksi pembelian tiket dilakukan secara online dengan pemesanan maksimal H-1 dari jadwal keberangkatan.

Corporate Secretary PT ASDP Indonesia Ferry, Shelvy Arifin menyebut pembelian tiket secara langsung di lokasi sebenarnya sudah ditiadakan sejak 2020 lalu,

Tiket harus dibeli secara online di Ferizy, web ferizy.com, atau di mitra lain seperti Indomaret, Agen BRILink, FinPay, Alfamart, dll.

Postingan di sosial media Instgram yang menjelaskan mengnenai penumpang tanpa tiket penyerbangan akan di usir dari pelabuhanini dibagikan melalui akun sosial media Instagram milik @baperanews. Setidaknya postingan tersebut telah mendapatkan sebanyak kurang lebih Seribu tanda suka

Halaman: 12Lihat Semua