Menu

Jadwal Indonesia di Piala AFF U-16 2022: Timnas Indonesia akan Bersaing Dengan Filiphina di Laga Pertama Pembukaan

Zuratul 25 Jul 2022, 09:29
Potret Timnas Indonesia U-16 siap Berlaga di Paial AFF U-16 2022 pada 31 Juli ini/kompas.com
Potret Timnas Indonesia U-16 siap Berlaga di Paial AFF U-16 2022 pada 31 Juli ini/kompas.com

RIAU24.COM Piala AFF U-16 2022, dikonfirmasi akan dimulai pada 31 Juli mendatang. Seperti yang dikutip dari twitter @pssi Timnas Indonesia U-16 berada satu grup dengan Vietnam

Sesuai jadwal Indonesia di Piala AFF U-16 2022, Timnas Indonesia yang berstatus sebagai tuang rumah masuk di grup A. Tim asuhan Bima Sakti itu pun satu grup dengan Vietnam, Singapura, dan Fhilipina.

Sedangkan di grup B diisi dengan Tahiland, Timor leste, Laos, dan Brunei Darussalam. Sedangkan grup C di huni oleh Malaysia, Australia, Myanmar, dan Kamboja.

Timnas Indonesia U-16 yang dilatih Bima Sakti itu akan berlaga di pertandingan pertama Piala AFF U-16 2022 dengan menghadapi Filipina di Stadion Maguwoharjo, Selman pada 31 Juli pada pukul 20.00 WIB.

Kemudian pada pertandingan kedua, Indonesia akan menghadapi Filipina pada 3 Agustus di Stadion Maguwoharjo.

Lalu pada pertandingan pemungkas Grup A Indonesia akan melawan Vietnam di Stadion Maguwoharjo, pada 6 Agustus mendatang.

Halaman: 12Lihat Semua