Menu

Fakta Menarik Seputar Umur Panjangnya Ratu Elizabeth II yang Wafat Diusi 96 Tahun

Zuratul 9 Sep 2022, 10:02
Ratu ELizabeth II (dw)
Ratu ELizabeth II (dw)

Mungkin terdengar sederhana, namun berjalan kaki faktanya memiliki segudang manfaat untuk kesehatan. Studi menunjukkan bahwa manfaat berjalan kaki setiap hari secara teratur adalah penurunan risiko serangan jantung, stroke, diabetes, dan tekanan darah tinggi.

Ada pula studi lain menunjukkan perempuan yang melangkah sebanyak 4.400 setiap harinya hidup lebih lama dibanding mereka yang kurang aktif. Nah, kamu juga bisa mencoba untuk berjalan kaki setelah makan siang, setidaknya selama setengah jam setiap hari.

2. Rajin makan buah

Menurut mantan koki Istana, Darren McGrady, Ratu adalah penggemar berat buah stroberi. Semasa hidupnya, ia selalu mengonsumsi stroberi setiap hari.

Bahkan saking sukanya dengan buah itu, dia mempunyai kebun buah berries di pekarangan di rumahnya di Balmoral Castle, Skotlandia. Di sana banyak ditanami berbagai macam buah berries seperti raspberry, strawberry dan gooseberry.

"Ratu akan makan stroberi tiga atau empat kali seminggu di Balmoral jika sedang musimnya," katanya.

Halaman: 123Lihat Semua