Menu

Yuk intip, Makanan Ini Bisa Mencegah Serangan Jantung

Intan Salfitri 18 Sep 2022, 22:06
 Yuk intip, Makanan Ini Bisa Mencegah Serangan Jantung
Yuk intip, Makanan Ini Bisa Mencegah Serangan Jantung

RIAU24.COM - Penyakit jantung biasanya disebabkan karena kurang olahraga dan pola makan yang tidak sehat. Namun sejatinya penyakit jantung bisa dicegah.

Seperti dilansir dari Mayoclinic, berikut ini berbagai jenis makanan untuk mencegah terkena serangan jantung, beserta penjelasannya.

Batasi makanan mengandung lemak tidak sehat

Dengan membatasi jumlah lemak jenuh dan tidak jenuh pada makanan seperti daging, keju, saus krim dan sebagainya.

Dengan adanya batasan mengkonsumsinya akan bermanfaat mengurangi kolesterol darah, dan menurunkan risiko terkena penyakit arteri koroner.

Jika kadar kolesterol darah Anda tinggi akan berisiko mengakibatkan penyakit jantung dan stroke.

Halaman: 12Lihat Semua