Menu

3500 Tahun yang Lalu, Mengenal Asal-usul Imlek dan Tradisi Tahun Baru China

Zuratul 18 Jan 2023, 14:09
Potret Perayaan Imlek di China. (tagar.id/Foto)
Potret Perayaan Imlek di China. (tagar.id/Foto)

RIAU24.COM - Tahun baru China atau biasa disebut Imlek segera tiba. Tahun ini, Imlek jatuh pada 22 Januari 2023. Laluu bagaimana sejarah awalnya? 

Menurut catatan sejarah Imlek, peringatan tahunan ini sarat akan berbagai tradisi yang sudah berlangsung sejak zaman dahulu dan masih dilestarikan hingga sekarang.

Setiap tahun China dikaitkan dengan tanda binatang menurut siklus zodiak China. Tahun 2023 adalah tahun kelinci, khususnya Kelinci Air.

Lambang Kelinci adalah simbol umur panjang, kedamaian, dan kemakmuran dalam budaya Tionghoa sehingga tahun 2023 diprediksi menjadi tahun harapan.

Melansir China Highlight, berikut asal-usul lengkap rangkaian Imlek beserta perjalanan panjangnya dari masa ke masa.

Asal-usul Imlek Era Dinasti Shang

Halaman: 12Lihat Semua